Rekomendasi

Idoly Pride

Downlaod Anime Idoly Pride Subtitle Indonesia – Kota Hoshimi terletak di pinggiran Prefektur Kanto. Di sini terdapat salah satu agensi kecil bernama Hoshimi Production. Mana Nagase adalah idol terbaru agensi ini yang membuat gencar dunia idol dengan debutnya yang luar biasa. Ia mampu memenangkan berbagai audisi secara beruntun dan berhasil meraih peringkat tertinggi di program VENUS (program yang bertujuan untuk memeringkatkan idol).

Beberapa tahun kemudian, agensi ini memulai audisi selanjutnya untuk mencari idol generasi baru. Salah satu peserta audisi tersebut adalah Kotono Nagase yang merupakan adik dari idol terkenal di agensi itu dan Sakura Kawasaki, seorang perempuan yang memiliki suara indah seperti idol terkenal itu juga. Akankah generasi terbaru idol ini mampu manandingi idol yang sangat terkenal dari agensi Hoshimi Production? (Sumber: kaorinusantara .or .id)

 

Untuk menjadi seorang idol, aku telah menumpahkan darah, keringat dan air mata yang banyak. Meski begitu, aku tetap akan berusaha untuk menggapainya, karena aku ingin bersinar, menjadi nomor satu, tersenyum dan melihat lautan orang.

Anime ini menceritakan tentang perjuangan para gadis manis dan cantik, untuk menjadi idol terkenal, dan menjadi orang nomor satu dalam industri musik. (Sumber: dafunda .com)

 

Setelah audisi yang sukses, siswa sekolah menengah Kotono Nagase dan sahabatnya pindah ke asrama bersama delapan calon idola lainnya. Mereka segera menyadari bahwa dibutuhkan lebih dari sekadar koreografi lucu dan pakaian lucu untuk mencapai puncak — akan membutuhkan darah, keringat, dan air mata untuk maju dalam program peringkat idola, di mana posisi teratas dipegang oleh superstar Mana Nagase… yang kebetulan menjadi kakak perempuan Kotono. (Sumber: Funimation)

 

Idoly Pride bercerita tentang perjuangan gadis-gadis muda yang memiliki harga diri tinggi untuk mencapai puncak tertinggi seorang Idol.

Sinopsis Idoly Pride

“Untuk menjadi idola, aku menumpahkan darah, keringat, dan air mata. Meski begitu, aku terus maju. Aku ingin bersinar. Aku ingin mendapatkannya. Aku ingin menjadi nomor satu. Aku ingin tersenyum dan ingin mewujudkan impianku. Aku ingin melihat kembali lautan manusia. Aku ingin diperhatikan. Aku ingin menemukannya. Aku ingin mengatasi rintangan. Aku hanya memiliki harga diri ini di dalam dadaku.

Tidak ada yang menjadi sorotan sejak awal. Semua orang lemah. Hanya mereka yang tidak menyerah akan mencapai puncak tertinggi untuk menjadi idola. Ini adalah kisah idola yang menghadapi mimpi besar dan kenyataan pahit.” (Sumber: wibumesta .com)

Trailer Video

Information

  • Title Idoly Pride
  • Type TV
  • Status Finished Airing
  • Score 7.45
  • Aired Jan 10, 2021 to Mar 28, 2021
  • Studio Lerche
  • Genres
  • Duration 23 min. per ep.
  • Episodes 12 Eps
  • Source Original

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.